Tidak banyak Space Calculator Offline yang bisa saya temukan di internet. Kebanyakan versi online, walau ada beberapa yang bisa kita save as sebagai web page complete. Tapi saat menggunakannya serasa kurang afdol.
Selain itu penggunaanya kurang simpel, saya pernah menemukan software berbayar dan salah satu input datanya adalah % aktivitas pada suatu area yang akan kita rekam, Weleh…! Nah pada postingan kali ini saya akan memberikan free Space Calculator. Insya Alloh lebih mudah dari yang ada dan filenya hanya sebesar 160 KB. Walaupun kompresi yang bisa dipilih cuma MJPEG dan MPEG tapi bisa diterapkan juga untuk DVR yang H.264 (pilih MPEG4).
Sejauh ini selama saya menggunakan software ini hasilnya cukup bisa dijadikan sebagai refrensi, karena saya pernah menghitung beberapa DVR customer dan hasilnya lumayan mendekati.
Berikut snapshotnya:
Klik disini untuk download.
Sekian artikel kali ini. Semoga bermanfaat…